Repository Aktualisasi Latsar CPNS

Repository Sharing Knowledge merupakan fitur LMS dalam menyajikan dokumen akademik peserta pelatihan.


DIGITALISASI ARSIP SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR BERBASIS WEBSITE DI KANTOR PERTANAHAN KOTA LUBUKLINGGAU

    Apriadi | 14 December 2022

Abstract


Berdasarkan deskripsi pola pengarsipan pada Kantor Pertanahan Kota Lubuklinggau diatas tentunya terdapat kelemahan-kelemahan yang harus diperbaiki,salah satunya masih dilakukan pengarsipan secara manual yang berpotensi tidak adanya backup jika terjadi kehilangan atau hal-hal yang tidak diinginkan. Salah satu solusi untuk memecahkan masalah tersebut tentunya dibuat dengan berbasis teknologi. Karena pengarsipan sudah tersimpan secara sistem tentunya akan lebih aman dan lebih praktis apabila kedepannya mencari surat-surat terdahulu apabila ada kepentingan. Berdasarkan permasalahan yang telah diuraikan tersebut, penulis tertarik untuk membantu pendigitalisasian arsip surat masuk dan surat keluar dengan gagasan aktualisasi yang berjudul “Digitalisasi Arsip Surat Masuk dan Surat Keluar Berbasis Website di Kantor Pertanahan Kota Lubuklinggau”.

Dokumen PDF Laporan Aktualisasi Apriadi.pdf

Kategori & Pelatihan : Aktualisasi Latsar CPNS | Pelatihan Dasar CPNS Golongan II Angkatan XVI Tahun 2022
Keyword : II