Repository Aktualisasi Latsar CPNS

Repository Sharing Knowledge merupakan fitur LMS dalam menyajikan dokumen akademik peserta pelatihan.


OPTIMALISASI PENATAAN BUKU TANAH DAN SURAT UKUR GUNA MENDUKUNG LAYANAN PEMELIHARAAN DATA PADA DESA TIRTA BUANA, KECAMATAN DAPURANG, KABUPATEN PASANGKAYU

    Reffliyanto Sumbung | 13 February 2023

Abstract


Upaya untuk menghadapi tantangan tersebut dibutuhkan pemanfaatan informasi teknologi, akselerasi reformasi birokrasi serta melakukan terobosan/inovasi pelayanan publik. Pada Kantor Pertanahan Kabupaten Pasangkayu, mengalami permasalahan serupa yakni belum maksimalnya penataan arsip buku tanah dan surat ukur yang memperlambat layanan pemeliharaan data. Surat ukur adalah dokumen yang memuat data fisik suatu bidang tanah dalam bentuk peta dan uraian. Buku tanah adalah dokumen dalam bentuk daftar yang memuat data yuridis dan data fisik suatu obyek pendaftaran tanah yang sudah ada haknya.

PDF document LAPORAN FINAL AKTUALISASI REFFLIYANTO SUMBUNG.pdf

Kategori & Pelatihan : Aktualisasi Latsar CPNS | Pelatihan Dasar CPNS Golongan III Angkatan XIII Tahun 2022
Keyword : III