Repository Aktualisasi Latsar CPNS

Repository Sharing Knowledge merupakan fitur LMS dalam menyajikan dokumen akademik peserta pelatihan.


LAPORAN DAN PANDUAN ONLINE DENGAN GOOGLE SPREADSHEET UNTUK PERMOHONAN PENERBITAN PKKPR NON BERUSAHA MELALUI SINOM PADA KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN SLEMAN

    Agatangelus Respatio Sibarani | 6 December 2022

Abstract


Sebagai sarana bagi masyarakat yang ingin menerbitan KKPR Non Berusaha tanpa harus mengurus dulu PTP nya secara pribadi di Kantor Pertanahan Kabupaten Sleman. Jadi Permohonan yang masuk dari websiten SINOM milik DPMPTSP Sleman akan diolah dan diteruskan ke Kantor Pertanahan Kabupaten Sleman untuk pembuatan PTP. Hal ini sangat memudahkan pemohon, karena tidak perlu bolak-balik ke kantor DPMPTSP Sleman dan Kantah Sleman. Dalam pelaksanaan pertimbangan teknis pertanahan untuk KKPR Non Berusaha melalui SINOM serta pelayanan dan pengaturan pertanahan tidak lepas dari kendala-kendala yang terjadi seperti adanya hambatan pelaksanaan kegiatan penerbitan kesesuaian kegiatan pemanfaatan ruang serta kurang optimalnya kualitas dataserta pelayanan pemeliharaan data. Beberapa penyebab terjadinya kendala erat kaitannya dengan profesionalisme serta perkembangan digitalisasi.

Dokumen PDF LAPORAN AKTUALISASI_TIO_compressed.pdf

Kategori & Pelatihan : Aktualisasi Latsar CPNS | Pelatihan Dasar CPNS Golongan II Angkatan XIV Tahun 2022
Keyword : II

Komentar