Repository Aksi Perubahan

Repository Sharing Knowledge merupakan fitur LMS dalam menyajikan dokumen akademik peserta pelatihan.


OPTIMALISASI PENGELOLAAN SURAT TUGAS MELALUI SISTEM ADMINISTRASI SURAT TUGAS TERINTEGRASI (SIGESIT) PADA KANTOR PERTANAHAN KOTA BITUNG TAHUN 2024

    Sherley Veralin Kamurahan, S.P., M.Si. | 12 June 2024

Abstract


Optimalisasi Pengelolaan Surat Tugas melalui Sistem Administrasi Surat Tugas Terintegrasi (SIGESIT) di Kantor Pertanahan Kota Bitung Tahun 2024 bertujuan untuk meningkatkan alur kerja dan produktivitas. Implementasi SIGESIT secara penuh mampu mengurangi kesalahan manusia dalam pelaksanaan tugas, sehingga menghemat waktu dan biaya secara signifikan serta mengurangi tumpang tindih pekerjaan. Sistem ini menekan seminimal mungkin waktu yang dihabiskan untuk pencatatan manual dan kesalahan dalam rekapan pembayaran melalui surat tugas. Selain itu, SIGESIT menghasilkan informasi berkualitas tinggi yang memungkinkan pimpinan membuat keputusan dan kebijakan dengan lebih cepat dan lebih baik.

Dokumen PDF Aksi Perubahan_PKP 2_Sherley Veralin Kamurahan, S.P., M.Si..pdf

Kategori & Pelatihan : Aksi Perubahan PKP | Pelatihan PKP Angkatan II Tahun 2024
Keyword :