Bantuan dengan Cari kursus

Pelatihan Kepemimpinan Pengawas (PKP) - 2022

Tujuan Pelatihan Kepemimpinan Pengawas berdasar Peraturan Lembaga Administrasi Negara Nomor 15 Tahun 2019 adalah untuk mengembangkan Kompetensi Peserta dalam rangka memenuhi standar Kompetensi manajerial Jabatan Pengawas di Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional

Sasaran Pelatihan Kepemimpinan Pengawas adalah terwujudnya pejabat pengawas yang berkompetensi pemimpin yang melayani.

Kompetensi dalam Pelatihan Kepemimpinan Pengawas adalah kompetensi manajerial untuk menjamin terlaksananya akuntabilitas Jabatan Pengawas Yaitu kemampuan dalam mengendalikan kegiatan pelaksanaan pelayanan publik yang dilakukan oleh Pejabat Pelaksana sesuai dengan standar operasional prosedur.